Kategori

Kaligrafi Hiasan Mushaf dan Naskah

Diposkan oleh On 5:45 PM


Sebuah hiasan mushaf karya Ravindra dalam rangka mengaplikasikan ilmu menulis khot Al Qur'an hasil gemblengan guru besar khot kaligrafi arab H. Noor Aufa Siddiq dari kudus. Beliau adalah guru yang cerdas, pintar, dan religius, terbukti dari cara berbicara yang selalu membahas tofik tofik yang membangun dan bermanfaat. karya ini adalah karya perdana yang dituangkan pada media kanvas dengan menggunakan cat minyak yang dipadukan dengan cat tembok pada lingkaran tengah, serta ditulis dengan tinta rotring nenggunakan alat tulis yang berupa khadam (di sumatra terkenal dengan tumbuhan paku), tulisan tengah berupa surah Al Fatihah bejumlah tujuh ayat. 


Siapapun yang menginginkan dibuatkan karya yang sejenis dan serupa, saya siap untuk berkarya khusus untuk anda. hub: 085290702238.
Berikut ini adalah karya yang kedua hiasan mushaf yang menggunakan media kayu lapis (triplek) yang ornamen ornamennya menggunakan cat tembok Mowilek. Semuanya menggunakan tangan dengan perpaduan warna yang kalem sehingga sejuk untuk ditempatkan dalam ruang tamu maupun kamar tidur. Tulisan di tengah berupa surah alfatihah juga. Karya ini sebenarnya banyak yang berminat dan sudah banyak yang terjual.







Next
« Prev Post
Previous
Next Post »

4 komentar

assalamu'alikum yang lain mana;;;;;;;;;;;;;kalau ada yang sekarang perlihatkan ja ......sukron ya akhi..

di show dong yang lain biar bisa jadi inspirasi...

Lihat saja di GALERY FOTO, cari KALIGRAFI, ada karya pribadiku, ada pula hasil browsing kemudian saya seleksi. panjenengan bisa menikmatinya. smoga bermanfaat!

sudah saya posting. tinggal cari di MENU GALERY FOTO, cari KALIGRAFI. dapet...!

Silahkan Berkomentar Yang baik dan Sopan Agar blog ini bisa berkembang lebih baik.